Jumat, 05 November 2010

Ada apa dengan Alam ...

Daun Daun melihatkan kehijauanya..
Juga Air menyegarkan kesegarannya..
Flora Fauna tak lihatkan kepunahannya..
Dan Langit tak lihatkan kesedihannya...

Jika sebagian dedaunan menggugurkan tubuhnya..
ku tidak lagi menghirup udara yang segaar...
Sebagian dedaunan yang telah tercemaaar....
Karena ulah merekaa....

Jika sebagian air juga tak menyegarkan kesegaran kembali..
Ku tidak lagi merasakan kesegarannya..
Sebagian Air yang telah tercemar..
Karena ulah mereka....

Jika Sebagian Flora dan Fauna telah tiada ..
Ku tidak lagi melihat kemewahan hewan dan tumbuhan ..
Sebagian Flora Fauna yang telah punah...
Karena ulah mereka...

Dan Jika sebagian awan telah tiada...
Ku kan selalu terkena panasnya sinar mentari...
Sebagian awan yang telah tercemar..
Karena ulah merekaa ....

Ku rindu segalanya dari kalian..
Kan lestarikan alam segar yang telah tiadaa...
Takkan ku merusak alam yang elok ini..
Untuk anak bangsa di masa yang akan dataang...

0 Comment:

Posting Komentar